Cara Cepat Jago Desain Dengan Power Point

( 5 )

Pelajari Microsoft Powerpoint untuk mempermudah presentasimu. Bersama Yongki Retra, Anda akan mempelajari hal-hal yang dapat membuat presentasimu lebih menarik dan powerful. Materi yang dipelajari berupa manfaat dan penerapan aplikasi Ms. Powerpoint, dasar Ms. Powerpoint, editing dan formatting presentation, multimedia dengan animasi, serta berbagai studi kasus yang membantu dalam menguasai Ms. Powerpoint. Daftarkan dirimu sekarang dan kuasai Ms. Powerpoint untuk membantu presentasimu.

Tujuan Dan Manfaat Pelatihan Power Point

  • Setelah menyelesaikan kelas ini, anda mampu menggunakan aplikasi Microsoft Powerpoint untuk membuat berbagai jenis multimedia.
  • Peserta memahami manfaat dan penerapan aplikasi Microsoft Powerpoint
  • Peserta mengenal dasar-dasar Microsoft Powerpoint
  • Peserta mampu melakukan editing dan formatting presentation
  • Peserta mampu membuat multimedia dengan animasi
  • Peserta mampu mengerjakan berbagai studi kasus


  • Isi Pelatihan
  • Modul 1 : Perkenalan |2:28 menit
  • Modul 2 : Slide Show 1 | 36:43 menit
  • Modul 3 : Slide Show 2 | 23:20 menit
  • Modul 4 : Membuat Flyer | 38:19 menit
  • Modul 5 : Design Konten Instagram 1 | 26:23 menit
  • Modul 6 Design Konten Instagram 2 | 20 .23 menit

  • Total Materi 158 Menit


    Preview



    Review kursus Cara Cepat Jago Desain Dengan Power Point

    Priyadi Widodo

    Nice

    Priyadi Widodo

    Nice